VISI SMK MUHAMMADIYAH 1 TRENGGALEK :
Terwujudnya
Lembaga Pendidikan Kejuruan yang Menghasilkan Lulusan yang Ber- IMTAQ Kuat, Cerdas,
Mandiri dan Berkompetensi Nasional dan Internasional.
MISI SMK MUHAMMADIYAH 1 TRENGGALEK :
1.Mengefektifkan
pembinaan IMTAQ Siswa
2.Menyiapkan
tenaga kerja untuk mengisi keperluan pembangunan
3.Memberikan
keahlian kepada tamatan yang dapat diandalkan sebagai bekal membuat dirinya
menjadi produktif , meningkatkan taraf hidupnya dan mampu menjadi bekal
keahlian profesi untuk meningkatkan martabat dirinya.
4.Memberikan
bekal dasar kepada tamatan untuk mengembangkan dirinya secara berkelanjutan.
KEBIJAKAN
MUTU SMK MUHAMMADIYAH 1 TRENGGALEK :
Terus menerus melakukan peningkatan sistem
dan kompetensi guru dan staf TU guna tercapainya kepuasan pelanggan pengguna
jasa dengan tetap memperhatikan lingkungan.
SASARAN
MUTU SEKOLAH :
Untuk
mencapai kebijakan mutu , maka SMK Muhammadiyah 1 Trenggalek menetapkan sasaran
Mutu Sekolah sebagai berikut :
1. Peningkatan
Penerimaan siswa baru 5 %
2. Tingkat
DO maksimal 8 %
3. Tingkat
kelulusan ≥ 90%
4. Lulusan
dapat diserap di DU/ DI ≥ 10% setelah satu tahun
5. Lulusan
yang melanjutkan studi di Perguruuan Tinggi
≥10 %
6. Tingkat
kerusakan peralatan 20 %
SASARAN
MUTU GURU :
1. Ketercapaian
daya serap secara klasikal masing-masing per KD 75%
2. Pencapaian
target kurikulum 100%
3. Ketercapaian
tatap muka yang direncanakan minimal 90% terlaksana